PEMERINTAH KABUPATEN MUKOMUKO (2)
HARI JUANG TNI AD
Dharma wanita
DEWAN PERWAKILAN DAERAH KABUPATEN MUKOMUKO
previous arrow
next arrow

Hindari Penyakit Dari Limbah, Pemdes Tanah Rekah Lakukan Pemeliharaan SPAL

filter: 0; jpegRotation: 0; fileterIntensity: 0.000000; filterMask: 0; module:1facing:0; hw-remosaic: 0; touch: (0.53333336, 0.53333336); modeInfo: ; sceneMode: Night; cct_value: 0; AI_Scene: (-1, -1); aec_lux: 0.0; hist255: 0.0; hist252~255: 0.0; hist0~15: 0.0;

BENUA ANTARIKSA NEWS.COM – Untuk mencegah warga desa terkena DBD atau penyakit lainnya, Pemerintah Desa Tanah Rekah, Kecamatan Kota Mukomuko, lakukan pemeliharaan Saluran Pembuangan Air Limbah (SPAL). Dengan menggunakan dana desa sebesar Rp 21.945.000, pemerintah desa lakukan pemeliharaan SPAL di Dusun I sepanjang 85 meter.

Pj Kepala Desa Tanah Rekah, Ainlapatili, mengatakan, bahwa pembangunan pemeliharaan SPAL ini sudah lama di usulkan warga desa. Karena kondisi bngunan yang sudah ada sudah tidak memungkinkan karena air tidak normal mengalir. Sehingga air yang mengendap dan menggenang yang bisa menjadi berkembang biak nyamuk.

“Sebenar usulan ini sudah lama keluhkan warga, dan alhamdulillah sudah bisa kita realisasikan. Dan sudah kita lakukan titik nol tanda mulainya dikerjakan,” ujar Kades.

Kades berharap dengan di bangunnya SPAL ini tidak ada lagi air limbah yang menumpuk di dekat pemukiman warga, sehingga warga terjauh dari penyakit dari menumpuknya air limbah.

“Harapan saya dengan di bangunnya SPAL ini bisa membuat desa Tanah Rekah terjauh dari penyakit. Karena kalau banyak air limbah yang menumpuk, pertama akan menjadi tempat sarang nyamuk dan bisa membawa penyakit demam berdarah. Kalau desa kita bersih dan tidak ada limbah yang menumpuk kita bisa hidup bahagia dan sejahtera,” pungkasnya. (api/adv)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *